Fisika

Pertanyaan

jawab dgn caranya ya makasih
jawab dgn  caranya ya makasih

1 Jawaban

  • USAHA dan ENERGI

    m = 200 kg
    F = 30 N
    α = __?
    S = 2,5 m
    Vo = 0 ..?
    Vt = 60 cm/s = 0,6 m/s

    Dalam soal disebutkan "Kecepatan gerobak setelah diberi gaya tarik sebesar 60 cm/s."
    → berarti sebelumnya, kecepatan gerobak tidak 60 cm/s. Tetapi berapa ?? ANGGAP semula gerobak diam → Vo = 0.
    → Kecepatan gerobak tidak mungkin tiba-tiba menjadi 60 cm/s, tetapi berubah secara kontinu setelah bergerak beberapa saat atau setelah menempuh jarak tertentu.
    ANGGAP kecepatan sebesar Vt = 60 cm/s, setelah menempuh jarak S = 2,5 m.

    W = ∆Ek
    F cos α • S = ½ • m • (Vt² - Vo²)
    30 cos α • 2,5 = ½ • 200 • (0,6² - 0)
    75 cos α = 100 • 36/100
    75 cos α = 36
    cos α = 36/75 = 12/25
    α ≈ 61° ← jwb

    besar sudut tarikan Ridwan terhadap arah perpindahan sebesar ≈ 61°. ✓