Cara membuat benda netral menjadi bermuatan listrik baik muatan positif maupun muatan negatif?
Fisika
harsatsartika06
Pertanyaan
Cara membuat benda netral menjadi bermuatan listrik baik muatan positif maupun muatan negatif?
1 Jawaban
-
1. Jawaban ZainTentorNF
Cara membuat benda netral menjadi bermuatan listrik baik muatan positif maupun muatan negatif Adalah
DIGOSOK
....
Sehingga elektron yg ada di kulit atom akan keluar atau masuk.
Saat elektron keluar meninggalkan atom maka benda akan menjadi bermuatan positif ,
Sebaliknya saat elektron masuk ke dalam kulit atom maka beda akan menjadi bermuatan negatif.
Jadi :
Benda bermuatan positif jika KEKURANGAN elektron
Dan
Benda bermuatan negatif jika KELEBIHAN elektron
-----
)|(
FZA