sebuah bak mandi berukuran 350 cm, 100 cm dan 200 cm. bak mandi tersebut dapat diisi air dari keran sampai penuh dalam waktu 35 menit berapa debit air keran ter
Matematika
kicikezia
Pertanyaan
sebuah bak mandi berukuran 350 cm, 100 cm dan 200 cm. bak mandi tersebut dapat diisi air dari keran sampai penuh dalam waktu 35 menit berapa debit air keran tersebut
1 Jawaban
-
1. Jawaban ramatri14
v = 350×100×200=7.000.000 cm3
debit = 7.000.000 : 35 = 200.000 cm3/menit