Bahasa lain

Pertanyaan

apa perbedaan dari monokotil dan dikotil?

2 Jawaban

  • monokotil berbiji 1
    dikotil berbiji 2

    -jenis akar
    monokotil=serabut
    dikotil=tunggang

    -empulur
    monokotil=terletak berselang-selang
    dikotil=empulursempit / tidak memiliki empulur pada pusat akar

    -kambium
    monokotil=tidak memiliki kambium
    dikotil =tampak seperti meristem sekunder

    semoga membantu ^_^
  • - Monokotil adalah tumbuhan berbunga yang menghasilkan 1 kotiledon .Sedangkan

    - Dikotil adalah tumbuhan berbunga (angispermae) yang menghasilkan biji dengan 2 kotiledon dan dapat mengalami pertumbuhan oksigen ,seperti pada tumbuhan batang akibat dari penebalan kambium

    - Perbedaan antara monokotil & dikotil :
    • Biji
    Monokotil : Berkeping 1
    Dikotil : Berkeping 2
    • Tulang daun
    Monokotil : Sejajar atau melengking
    Dikotil : Menjari atau menyirip
    • Bunga
    Monokotil : Jumlah mahkota ,kelopak ,dan benang sari bunga kelipatan 3
    Dikotil : Jumlah mahkota ,kelopak ,benang sari bunga kelipatan 4 atau 5 (dapat berubah)

    Maaf ya kalo salah :)

Pertanyaan Lainnya