Sosiologi

Pertanyaan

Benda,bangunan,dan perangkat teknologi yang mencerminkan perkembangan globalisasi

1 Jawaban

  • Benda,bangunan,dan perangkat teknologi yang mencerminkan perkembangan globalisasi mesin atm, smart phone, smart LED TV, microwave, smart lock, dan sebagainya

    Pembahasan

    Globalisasi adalah suatu situasi adanya keterkaitan antara negara satu dengan negara lainnya. Tanpa disadari adanya globalisasi ini memberikan dampak terhadap kehidupan sehari-sehari manusia, baik itu dampak positif ataupun negatif :

    Berikut adalah dampak positif dengan adanya globalisasi :

    • Adanya kemajuan dibidang teknologi dan ilmu pengetahuan

    • Akibat adanya kemajuan dibidang teknologi oleh karena itu kita dapat memperoleh informasi dari wilayah atau negara lain dalam waktu singkat

    • Memberikan motivasi kepada individu agar lebih semangat dan giat lagi dalam bekerja untuk dapat memenuhi kebutuhan hidup

    • Produk - produk lokal dapat go international

    • Meningkatkan devisa negara sebagai akibat adanya kegiatan ekspor

     Berikut adalah dampak negatif dengan adanya globalisasi :  

    • Terkontaminasinya budaya lokal dengan kebudayaan barat yang tidak sesuai dengan nilai dan norma yang berlaku

    • Kepedulian antara sesama masyarakat indonesia semakin berkurang

    • Semakin memudarnya kebudayaan asli indonesia

    • Semakin berkurangnya rasa kecintaan terhadap budaya lokal

    • Pengeluaran masyarakat indonesia semakin meningkat akibat tingkat konsumsi yang semakin tinggi

    Pelajari Lebih Lanjut

    1. Pengertian Globalisasi brainly.co.id/tugas/14638

    2. Dampak Globalisasi brainly.co.id/tugas/4145078

    3. Faktor Pendorong Terjadinya Globalisasi brainly.co.id/tugas/2414294

    Detail Jawaban

    Kelas : 12  

    Mapel : Sosiologi

    Bab : Modernisasi dan Globalisasi

    Kode : 12.20.2

    Kata Kunci : Globalisasi

Pertanyaan Lainnya