IPS

Pertanyaan

1. interaksi antara ruang menjadi penyebab sekaligus dampak perubahan ruan, jelaskan pernyataan ini
2. mengapa iklim dapat mempengaruhi perubahan ruang di Asia tenggara?
3. mengapa kondisi keruangan di Asia tenggara dapat dikembangkan untuk kegiatan pariwisata? berikan contohnya
4. mengapa besarnya modal dalam kegiatan pertanian mendorong alih fungsi lahan pertanian?
5. jelaskan dampak negatif teknologi komunikasi terhadap interaksi antar ruang.

1 Jawaban

  • 1) Setiap wilayah memiliki karakteristik yang berbeda beda karena perbedaan itu maka terjadi interaksi antar ruang selain itu ada beberapa faktor yg menyebabkan hal itu tejadi antara lain
    - Saling melengkapi
    - kesempatan antara
    -Kemudahan transfer

    Maaf kalau salah

Pertanyaan Lainnya