sebuah tabung memiliki jari-jari 7 cm, dan tinggi 21 cm tentukan volume tabung tersebut
Matematika
putri51110
Pertanyaan
sebuah tabung memiliki jari-jari 7 cm, dan tinggi 21 cm tentukan volume tabung tersebut
2 Jawaban
-
1. Jawaban dimdimdimas
V=π×jr×jr×tg
V=22/7×7×7×21
V=154×21
V=3234cm³
semoga membantu :) -
2. Jawaban Aniszahra
r = 7 cm
t = 21 cm
Volume tabung = π × r² × t
= 22/7 × 7² × 21
= 3234 cm³