Sebuah peluru ditembakkan dengan kecepatan awal 150m/s dan sudut elevasinya 53 derajat. Tentukan perbandingan dan titik terjauh yang dapat dicapai peluru??
Fisika
lanik
Pertanyaan
Sebuah peluru ditembakkan dengan kecepatan awal 150m/s dan sudut elevasinya 53 derajat. Tentukan perbandingan dan titik terjauh yang dapat dicapai peluru??
1 Jawaban
-
1. Jawaban ZainTentorNF
Diket :
Kecepatan awal, Vo = 150 m/s
sudut elevasi, θ = 53°
Tanya :
Perbandingan tinggi max dan jarak terjauh, Y max : X max = __ : __ ?
Jawab :
Y max/ X max = [Vo².Sin² θ/(2.g)] / [Vo².2.sin θ. cos θ / g]
Y max/ X max = [Sin θ/(2)] / [2.cos θ ]
Y max/ X max = (1/4). tan θ
Y max/ X max = (1/4). tan 53°
Y max/ X max = (1/4). 4/3
Y max/ X max = 1 / 3
Y max : X max = 1 : 3
~~~~~~~~~~~~~~~~~
)|(
FZA